SMK Telekomunikasi Darul Ulum


SMK Telekomunikasi Darul Ulum didirikan pada tahun 1996 atas kerja sama Yayasan Pondok Pesantren Darul Ulum Jombang dibawah pimpinan KH As'ad Umar dengan PT Telekomunikasi Indonesia, tbk. yang saat itu dipimpin oleh Ir. Kristiono. Pendirian SMK Telkom Darul Ulum ini didorong oleh keinginan besar yayasan darul ulum untuk meningkatkan kualitas SDM lulusan pondok pesantren dengan mendirikan Sekolah Menengah Kejuruan Unggulan. Setelah sebelumnya yayasan darul ulum berhasil mendirikan SMU Unggulan Darul Ullum dengan bekerja sama dengan BPPT Jakarta. Diharapkan lulusan SMK Telkom Darul Ulum mampu memenuhi kebutuhan industri telekomunikasi yang sedang sangat berkembang saat itu.

About SMK Telekomunikasi Darul Ulum>>

You Might Also Like

0 komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive